




Kartu BritAma
Kartu BritAma dengan berbagai pilihan design, dilengkapi chip untuk mendukung keamanan kartu
Keuntungan
Persyaratan
Berikut adalah beberapa hal yang perlu disiapkan untuk membuka rekening tabungan Britama

Form Aplikasi
Mengisi form aplikasi pembukaan rekening

Identitas Diri
- WNI : Kartu Tanda Penduduk (KTP) berbasis NIK dan NPWP
- WNA : Paspor dan KIMS/KITAP/KITAS atau surat keterangan pendukung

Setoran Awal
Setoran awal sebesar Rp. 250.000,-